PEMERINTAH KOTA SAMARINDA

Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana

Jalan Milono Nomor 1 Kelurahan Bugis Kecamatan Samarinda Kota, Provinsi Kalimantan Timur 73122

Kegiatan

Pelatihan penyusunan Pohon Kinerja, Cascading dan Crosscutting Perangkat DaeraH

Kegiatan    6 bulan yang lalu   
Dewy Purwanti    62 Kali

Sumber Foto: DPPKB

SAMARINDA, DPPKBNEWS - Pelatihan penyusunan Pohon Kinerja, Cascading dan Crosscutting Perangkat Daerah dalam rangka penyusunan Renstra Perangkat Daerah Tahun 2025-2029.
Renstra Perangkat Daerah memuat visi misi program kegiatan dan sub kegiatan yg berpedoman pada RKPD dan bersifat indikatif.
Bekerjasama dengan Badan Kepegawaian dan pengembangan Sumber Daya Manusia Kota Samarinda dengan Narasumber bapak Muhammad Nasir S.kom M.Si perencana ahli Muda Bappenas.

Dengan adax pohon kinerja kita dapat menetapkan permasalahan yang ada serta solusi yang akan dilakukan. Cascading membagi tujuan perangkat daerah kedalam indikator kinerja dari setiap sasaran yang ingin dicapai. Crosscutting memastikan setiap program dan kegiatan terkoordinasi dengan baik tidak ada yg tumpang tindih.

Cascading, Pohon Kinerja dan Crosscutting merupakan salah satu penilaian di KemenPAN RB dalam penyusunan perencanaan yg baik di daerah.


TINGGALKAN KOMENTAR

Pemerintah Kota Samarinda

Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana

Jalan Milono Nomor 1 Kelurahan Bugis Kecamatan Samarinda Kota, Provinsi Kalimantan Timur 73122

Telp: -   Email: dppkb.samarinda2020@gmail.com   Website: https://dppkb.samarindakota.go.id


2025